KECELAKAAN MOBIL BOKS BERISI UANG

  • 24 Juli 2014 20:35
KECELAKAAN MOBIL BOKS BERISI UANG
Petugas Bank di kawal Petugas Kepolisian mengamankan uang pecahan seratus ribu yang berceceran di jalan raya setelah Mobil boks bernomor polisi AE 8164 LA yang membawa uang tunai sebesar Rp 67 miliar yang baru di ambil dari Kantor Bank Indonesia Kediri untuk di kirim ke Kabupaten Ngawi tersebut terlibat kecelakaan di Jalan Raya Loceret, Nganjuk, Jatim, Kamis (24/7). Mobil Boks yang membawah uang baru tunai senilai Rp. 67 miliar tersebut terguling saat melakukan pengereman mendadak menghindari pengendara roda dua yang akan menyeberang jalan yang berakibat mobil terguling dan menimpa seorang pengendara motor hingga tewas. ANTARA FOTO/Rudi Mulya/ed/nz/14
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
2100x1386
Ukuran Berkas
858.65 KB
Disiarkan
24/07/2014 20:35 WIB
Fotografer
Rudi Mulya
Editor