PERAJIN PAYUDARA PROSTETIK BAGI PENYINTAS KANKER

  • 25 Oktober 2019 22:05
Perajin Desy Pujiarsi menyelesaikan proses pembuatan payudara prostetik atau payudara imitasi berbahan silikon di Jombang, Ciputat, Tangerang Selatan, Banten, Jumat (25/10/2019). Payudara Prostetik itu dibuat untuk penyintas kanker payudara yang payudaranya sudah diangkat, yang terbuat dari bahan silikon yang dijual Rp2 juta hingga Rp20 juta. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal/aww.
Related photo
Standard
Image information
Image size
4000x2821
File size
1.92 MB
Created
25/10/2019 22:05 WIB
Photographer
Muhammad Iqbal
Editor
Andika Wahyu