PRODUKSI GERABAH TERKENDALA CUACA

  • 10 Februari 2020 17:40
Perajin menata gerabah (kowi) tempat peleburan tembaga di Desa Dukuhmalang, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, Senin (10/2/2020). Menurut perajin, produksi gerabah kowi yang dijual ke Lampung, Pati dan Semarang seharga Rp5 ribu hingga Rp100 ribu per buah mengalami penurunan dari biasanya sepekan 100 buah menjadi 50 buah karena faktor cuaca yang tidak menentu. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah/foc.
Related photo
Standard
Image information
Image size
4000x2661
File size
840.73 KB
Created
10/02/2020 17:40 WIB
Photographer
Oky Lukmansyah
Editor
Fanny Octavianus