WASPADA DAMPAK SIKLON TROPIS PADDY

  • 24 November 2021 12:55
Petugas Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat angka yang ditunjukkan alat termometer suhu di BMKG Karangploso, Malang, Jawa Timur, Rabu (24/11/2021). Meski siklon tropis Paddy sudah bergerak menjauhi wilayah Indonesia, BMKG tetap meminta masyarakat mewaspadai dampak tidak langsung dari badai tersebut yakni potensi hujan lebat disertai angin kencang berkisar 35 knot atau 65 kilometer per jam serta gelombang tinggi yakni 1,5 meter hingga 4 meter di perairan sebelah selatan Pulau Jawa dan Lampung. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/wsj.
Related photo
Standard
Image information
Image size
3456x2304
File size
1.4 MB
Created
24/11/2021 12:55 WIB
Photographer
Ari Bowo Sucipto
Editor
Widodo S Jusuf