PERAWATAN CAGAR BUDAYA CANDI BARONG

  • 4 November 2016 11:55
Petugas Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) membersihkan lumut dan tanaman liar yang tumbuh di badan Candi Barong di Prambanan, Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta, Jumat (4/11). Perawatan candi corak Hindu yang memiliki model bangunan punden berundak masa prasejarah dan dibangun sekitar abad kesembilan tersebut dilakukan agar badan bangunan cagar budaya tersebut tidak mengalami kerusakan akibat pelapukan. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/aww/16.
Related photo
Standard
Image information
Image size
3000x2008
File size
754.87 KB
Created
04/11/2016 11:55 WIB
Photographer
Aditya Pradana Putra
Editor