BUDIDAYA UDANG TERKENDALA CUACA

  • 29 Januari 2017 16:10
Petani tambak memperlihatkan sejumlah udang kualitas ekspor yang mati di kawasan muara Waduk Lhokseumawe, Aceh, Sabtu (28/1). Sejumlah petani tambak di kawasan itu mengaku pembudidayaan udang jenis tiger, windu, galah dan vaname untuk kebutuhan pasar ekspor ke Taiwan dan Singapura tersebut terkendala cuaca buruk yang menyebabkan banyak udang mati sebelum tiba masa panen. ANTARA FOTO/Rahmad/kye/17.
Related photo
Standard
Image information
Image size
3000x1976
File size
400.25 KB
Created
29/01/2017 16:10 WIB
Photographer
Rahmad
Editor