PROYEK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SAMPAH TPA PUTRI CEMPO SOLO

  • 14 Februari 2019 18:10
Petugas melintas di depan proyek pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Putri Cempo, Solo, Jawa Tengah, Kamis (14/2/2019). Proyek pembangunan fasilitas PLTSa TPA Putri Cempo Solo yang direncanakan akan selesai pada 2021 tersebut diharapkan dapat mengolah 450 ton sampah per hari untuk dapat menghasilkan listrik berkapasitas 5 megawatt sebagai solusi menyelesaikan permasalahan sampah di masa mendatang. ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/foc.
Related photo
Standard
Image information
Image size
4000x2667
File size
2.11 MB
Created
14/02/2019 18:10 WIB
Photographer
Mohammad Ayudha
Editor
Fanny Octavianus