KONTRIBUSI UMKM TERHADAP PDB

  • 10 September 2022 15:10
Perajin membuat kain tenun dengan menggunakan mesin tradisional di tempat produksi Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Ija Kroeng, Banda Aceh, Aceh, Sabtu (10/9/2022). Data Kementerian Koperasi dan UKM menyebutkan jumlah UMKM yang mencapai 64 juta lebih hingga pertengahan tahun 2022 telah memberikan kontribusi terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) sebesar 60,51 persen untuk memperkuat kembali perekonomian nasional dan mampu menyerap tenaga kerja 96,9 persen dari total penyerapan tenaga kerja nasional. ANTARA FOTO/Irwansyah Putra/nym.
Foto relacionada
Estándar
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2666
Tamaño del archivo
1.95 MB
Creada
10/09/2022 15:10 WIB
Fotógrafo
Irwansyah Putra
Editor
Nyoman Budhiyana