Rencana relokasi warga terdampak proyek Bendungan Jragung

  • 31 Juli 2024 18:45
Mobil Ditjen SDA Kementerian PUPR beroperasi dalam pembuatan sumur bor untuk fasilitas air bersih di lahan relokasi warga Dusun Kedungglatik terdampak proyek strategis nasional (PSN) Bendungan Jragung di Desa Candirejo, Kecamatan Pringapus, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Rabu (31/7/2024). Kementerian PUPR menghibahkan lahan seluas 18,6 hektare kepada Pemkab Semarang untuk relokasi dan bantuan 82 unit panel rumah anti gempa kepada 117 kepala keluarga Dusun Kedungglatik terdampak proyek tersebut yang juga telah menerima uang ganti rugi senilai total Rp31,978 miliar. ANTARA FOTO/Aji Styawan/aww.
Foto relacionada
Estándar
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
5000x3331
Tamaño del archivo
4.2 MB
Creada
31/07/2024 18:45 WIB
Fotógrafo
Aji Styawan
Editor
Andika Wahyu