TARI INDANG

  • 28 Maret 2015 11:55
Sejumlah penari dari kelompok tari Lubuak Aluang, Padangpariaman, Sumatera Barat, menampilkan Tari Indang di GOR Kota Baru, Jambi, Jumat (27/8) malam. Tari Indang yang mulanya digunakan sebagai media dakwah Islam pada abad ke-13 di Minangkabau tersebut merupakan salah satu sastra lisan yang disampaikan secara berkelompok sambil memainkan rebana kecil dan berdendang. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/Asf/Spt/15.
Foto relacionada
Estándar
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3000x1987
Tamaño del archivo
2.15 MB
Creada
28/03/2015 11:55 WIB
Fotógrafo
Wahdi Septiawan
Editor