PENYELAMATAN SENJATA MASA MAJAPAHIT

  • 17 Maret 2016 20:00
Petugas Dinas Kebudayaan dan Pariwisata memeriksa senjata berupa keris, tombak, dan pedang peninggalan purbakala yang baru diserahkan seorang warga di Desa Jeru, Tumpang, Malang, Jawa Timur, Kamis (17/3). Sebanyak 21 senjata yang diduga merupakan benda peninggalan purbakala dari era Kerajaan Majapahit abad ke-13 tersebut selanjutnya akan dibawa ke Museum Singosari untuk diteliti dan mendapat penanganan lebih lanjut. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/kye/16.
Foto relacionada
Estándar
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3000x1973
Tamaño del archivo
2.12 MB
Creada
17/03/2016 20:00 WIB
Fotógrafo
Ari Bowo Sucipto
Editor