KEUNTUNGAN MENANAM JAGUNG

  • 13 Oktober 2010 17:15
 KEUNTUNGAN MENANAM JAGUNG
KEDIRI, 13/10 - KEUNTUNGAN MENANAM JAGUNG. Buruh tani memanen jagung di daerah Pace, Nganjuk, Jawa Timur, Rabu (13/10). Dengan harga jagung pipilan kering Rp 2.500 per kg dan produktivitas jagung hibrida mencapai 8 ton, pendapatan kotor petani bisa mencapai Rp 20 juta sekali musim tanam. Bila pengeluaran benih per hektar Rp 1,75 juta, juga biaya tenaga kerja, sewa lahan, olah lahan, dan pupuk mencapai Rp 10 juta, keuntungan bersih petani Rp 10 juta per hektar. FOTO ANTARA/Arief Priyono/ss/ama/10
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2048x1365
Tamaño del archivo
426.59 KB
Creada
13/10/2010 17:15 WIB
Fotógrafo
Arief Priyono
Editor