KEDELAI HITAM MALLIKA

  • 20 Oktober 2010 15:40
 KEDELAI HITAM MALLIKA
NGANJUK, 20/10 - KEDELAI HITAM MALLIKA. Dua petani berbincang di stan budidaya benih kedelai hitam Mallika di sela-sela acara panen raya kedelai hitam petani binaan Yayasan Unilever Indonesia di Desa Bulurejo, Kecamatan Tanjunganom, Nganjuk, Jawa Timur, Rabu (20/10). Hasil uji perkiraan hasil panen Dinas Pertanian setempat menunjukkan bahwa benih unggul kedelai hitam Mallika dapat menghasilkan hingga lebih dari 2,2 ton per hektar di tengah cuaca yang tidak menentu pada tahun ini. FOTO ANTARA/Arief Priyono/ed/10
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2048x1365
Tamaño del archivo
353.53 KB
Creada
20/10/2010 15:40 WIB
Fotógrafo
Arief Priyono
Editor