SIAGA MUDIK

  • 24 September 2007 20:18
SIAGA MUDIK
BATAM, 24/9 - PEROMPAK DIBEKUK. Husin, seorang di antara 14 perompak kapal tanker Kraton diamankan gabungan personel Gugus Keamanan Laut Armada Barat (Guskamlabar) dan Pangkalan TNI AL (Lanal) Batam, Senin (24/9). Kawanan perompak itu ditangkap aparat di laut internasional perbatasan Batam-Malaysia, saat membajak kapal Kraton yang bermuatan minyak sawit mentah, dalam perjalanan dari Palembang menuju Cilacap. FOTO ANTARA/Str-Jo Seng Bie/nz/07.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2048x1375
Tamaño del archivo
248.95 KB
Creada
24/09/2007 20:18 WIB
Fotógrafo
Ujang Zaelani
Editor