PERTEMUAN PANGAB ASEAN

  • 31 Maret 2011 16:40
PERTEMUAN PANGAB ASEAN
JAKARTA , 31/3-PERTEMUAN PANGAB ASEAN. Panglima Angkatan Bersenjata (Pangab) ASEAN (dari kiri) Mayor Jenderal Aminuddin Ihsan dari Brunai Darussalam, Mayor Jenderal Sanhayak Phomvihane dari Laos, Jenderal Tan Si Dato Sri Azizan Ariffin dari Malaysia, Mayor Jenderal Kyaw Swe dari Myanmar, Jenderal Eth Sarath dari Kamboja, Laksamana TNI Agus Suhartono dari Indonesia, Jenderal Reynaldo B Mapagu dari Filipina, Letna Jenderal Neo Kian Hong dari Singapura, Jenderal Songkiti Jaggabatara dari Thailand, Letnan Jenderal Do Ba Ty dari Vietnam berfoto bersama saat Pertemuan Informal Panglima Angkatan Bersenjata ASEAN (ACDFIM) ke-8 di Jakarta, Kamis (31/3). Dalam pertemuan tersebut sepakat untuk tidak akan membuat pakta militer ASEAN atau aliansi militer serta tidak akan mengerahkan pasukan ke wilayah laut China selatan. FOTO ANTARA/Prasetyo Utomo/nz/11
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3000x1560
Tamaño del archivo
403.74 KB
Creada
31/03/2011 16:40 WIB
Fotógrafo
Prasetyo Utomo
Editor