PEMERINTAH DORONG PEMANFAATAN PLTS ATAP

  • 1 Februari 2022 13:25
PEMERINTAH DORONG PEMANFAATAN PLTS ATAP
Teknisi melakukan pemeriksaan rutin pada panel surya pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) atap di PT Surya Energi Indotama, Bandung, Jawa Barat, Selasa (1/2/2022). Pemerintah Indonesia terus mendorong pemanfaatan PLTS atap guna mencapai target 3,6 Gigawatt pada 2025 dengan mengeluarkan regulasi Peraturan ESDM Nomor 26 Tahun 2021 tentang PLTS atap sebagai langkah memfasilitasi keinginan masyarakat untuk mendapatkan listrik dari sumber energi terbarukan. ANTARA FOTO/Novrian Arbi/aww.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2650
Tamaño del archivo
2.5 MB
Creada
01/02/2022 13:25 WIB
Fotógrafo
Novrian Arbi
Editor
Andika Wahyu