PELUNCURAN PEMBANGUNAN GEDUNG KULIAH TERPADU SBSN UIN YOGYAKARTA

  • 8 Juli 2022 19:40
PELUNCURAN PEMBANGUNAN GEDUNG KULIAH TERPADU SBSN UIN YOGYAKARTA
Wamenkeu Suahasil Nazara (kanani) didampingi Rektor UIN Sunan Kalijaga Phil Al Makin (kiri) melihat lokasi proyek saat peluncuran Pembangunan Gedung Kuliah Terpadu SBSN Proyek UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta Tahun 2022 di Kampus UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, Jumat (8/7/2022). Suahasil Nazara menyatakan pembangunan gedung kuliah terpadu di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta tersebut merupakan alokasi dari Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) yang dikeluarkan oleh Kementerian Keuangan. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/aww.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4096x2731
Tamaño del archivo
3.25 MB
Creada
08/07/2022 19:40 WIB
Fotógrafo
Andreas Fitri Atmoko
Editor
Andika Wahyu