STOK PUPUK BERSUBSIDI DI SUMATERA SELATAN

  • 3 Maret 2023 22:15
STOK PUPUK BERSUBSIDI DI SUMATERA SELATAN
Pekerja melakukan pengantongan pupuk urea di gudang penyimpanan pupuk milik PT Pupuk Sriwidjaja Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (3/3/2023). PT Pupuk Sriwidjaja memastikan stok pupuk urea bersubsidi di Sumatera Selatan hingga Februari 2023 mencapai 7.637 ton atau lebih 116 persen dari ketentuan minimum yang ditetapkan pemerintah, sedangkan pupuk NPK sebanyak 7.270 ton atau 216 persen di atas ketentuan pemerintah. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi/rwa.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2666
Tamaño del archivo
3.69 MB
Creada
03/03/2023 22:15 WIB
Fotógrafo
Nova Wahyudi
Editor
Puspa Perwitasari