REVITALISASI PASAR TRADISIONAL

  • 1 Maret 2012 13:35
REVITALISASI PASAR TRADISIONAL
DENPASAR, 1/3 - REVITALISASI PASAR TRADISIONAL. Pedagang melayani pembeli di Pasar Agung Peninjoan yaitu pasar tradisional percontohan nasional, pasar sehat, ramah dan segar di Denpasar, Kamis (1/3). Pasar seluas 8.390 meter persegi yang menampung 353 pedagang itu telah diujicoba oleh Pemerintah Kota Denpasar selama sebulan dan menghasilkan omzet penjualan sekitar Rp2,4 miliar, sementara sebelum dilakukan revitalisasi omzet penjualan hanya Rp1,2 miliar. FOTO ANTARA/Nyoman Budhiana/Koz/mes/12.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
1996x3000
Tamaño del archivo
1.07 MB
Creada
01/03/2012 13:35 WIB
Fotógrafo
Nyoman Budhiana
Editor