Simulasi kedaruratan pengelolaan B3

  • 30 Juli 2024 11:55
Simulasi kedaruratan pengelolaan B3
Petugas yang mengenakan baju anti radiasi memindahkan limbah medis berbahan berbahaya dan beracun (B3) ke dalam kantong saat simulasi kedaruratan pengelolaan B3 dan limbah B3 di kawasan Pondok Pesantren Metal Muslim, Rejoso, Pasuruan, Jawa Timur,  Selasa (30/7/2024). Simulasi yang melibatkan BPBD, kepolisian, pemadam kebakaran, DLH dan perusahaan pengolah limbah B3,  Prasadha Pamunah Limbah Industri (PPLI) bertujuan untuk memperkuat kesiapsiagaan dalam penanganan limbah B3 dan mencegah terjadinya insiden yang dapat membahayakan lingkungan dan kesehatan. ANTARA FOTO/Umarul Faruq/aww.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
5000x3333
Tamaño del archivo
3.3 MB
Creada
30/07/2024 11:55 WIB
Fotógrafo
Umarul Faruq
Editor
Andika Wahyu