PRODUKSI PADI MALUKU TURUN

  • 23 Oktober 2013 20:20
PRODUKSI PADI MALUKU TURUN
Pekerja menuangkan beras ke dalam karung di kawasan Mako, Dataran Waiapo, Pulau Buru, Maluku, Rabu (23/10). Target produksi padi Maluku turun dari 115 ton gabah kering giling (GKG) tahun 2012, menjadi 98 ton di tahun 2013, karena para petani sempat beralih menjadi penambang emas liar di Gunung Botak Pulau Buru tahun 2012. ANTARA FOTO/Embong Salampessy/ss/ama/13.
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2100x1395
Tamaño del archivo
546.19 KB
Creada
23/10/2013 20:20 WIB
Fotógrafo
Embong Salampessy
Editor