SAPARAN

  • 20 Februari 2009 12:33 WIB
SAPARAN
TEMANGGUNG 20/2- SAPARAN. Sejumlah warga mengusung tenong berisi berbagai makanan menuju makam desa untuk melakukan ritual Nyadran Saparan di Ngropoh, Kranggan, Temanggung, Jateng, Jumat (20/2). Ritual yang diikuti ribuan warga setempat dan dilakukan setahun sekali tiap hari Jumat Wage, bulan Sapar, penanggalan Jawa tersebut bertujuan untuk mengirim doa kepada arwah leluhur dan sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan dengan menyedekahkan semua makanan kepada pada peserta Nyadran yang datang dari berbagai daerah. FOTO ANTARA/Anis Efizudin/ed/hp/09
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2048x1361
Tamaño del archivo
615.17 KB
Creada
20/02/2009 12:33 WIB
Fotógrafo
Anis Efizudin
Editor