OPERASI PASAR MURAH BOGOR

  • 2 Juni 2016 20:15
OPERASI PASAR MURAH BOGOR
Sejumlah warga membeli beras saat operasi pasar murah di Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian (Balitbangtan), Cimanggu, Kota Bogor, Jawa Barat, Kamis (2/6). Operasi pasar murah yang menjual daging ayam Rp29 ribu per kg, daging sapi Rp80 ribu per kg, beras premium Rp51 ribu per 5kg, gula pasir Rp12.500 per kg dan minyak goreng Rp11 ribu per liter tersebut selain untuk meringankan beban masyarakat sekaligus upaya menstabilkan harga kebutuhan pokok menjelang Ramadan. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah/kye/16
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3000x2008
Tamaño del archivo
470.28 KB
Creada
02/06/2016 20:15 WIB
Fotógrafo
Arif Firmansyah
Editor