ANTISIPASI PENGGUNAAN NARKOBA SOPIR BUS

  • 30 Desember 2017 14:30
ANTISIPASI PENGGUNAAN NARKOBA SOPIR BUS
Petugas Badan Narkotika Nasioal (BNN) mememeriksa urine saat tes urine para Sopir Bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) di Terminal AKAP Lhokseumawe, Aceh, Jumat (29/12) tengah malam. Tes urine yang dilakukan secara mendadak itu bertujuan untuk mengantisipasi pemakaian narkoba dan alkohol guna memberikan rasa aman dan nyaman pemudik terutama dalam menghadapi masa angkutan liburan Tahun Baru. ANTARA FOTO/Rahmad/foc/17.
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
4000x2596
Tamaño del archivo
1.15 MB
Creada
30/12/2017 14:30 WIB
Fotógrafo
Rahmad
Editor