DEMO TOLAK REKLAMASI

  • 17 Februari 2018 17:40
DEMO TOLAK REKLAMASI
Sejumlah massa yang tergabung dalam For Bali melakukan aksi demo tolak reklamasi Teluk Benoa di depan Kantor Gubernur Bali, Sabtu (17/2). Dalam aksi tersebut For Bali bersurat kepada kedua pasangan Calon Gubernur Bali dan partai pendukung agar melakukan aksi nyata menolak rencana Reklamasi Teluk Benoa serta membatalkan Peraturan Presiden No.51/2014 yang dinilai berpihak pada investor dan mengorbankan lingkungan. ANTARA FOTO/Wira Suryantala/pd/18.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
2674x4000
Tamaño del archivo
2.01 MB
Creada
17/02/2018 17:40 WIB
Fotógrafo
Wira Suryantala
Editor