PERAWATAN KESEHATAN GAJAH SUMATERA

  • 13 Maret 2018 16:40
PERAWATAN KESEHATAN GAJAH SUMATERA
Pawang dan ahli medis memberikan obat cacing yang dimasukan ke dalam nanas kepada gajah sumatera jinak di Pusat Konservasi Gajah (PKG) Riau, di Kabupaten Siak, Riau, Selasa (13/3). Sebanyak 16 gajah sumatera (elephas maximus sumatranus) jinak selalu dalam pengawasan pawang dan tenaga medis untuk mendapatkan perawatan kesehatan khusus setiap tiga bulan. ANTARA FOTO/FB Anggoro/aww/18.
Foto relacionada
Tags:
Información de la imagen
Tamaño de la imagen
3210x2141
Tamaño del archivo
1.94 MB
Creada
13/03/2018 16:40 WIB
Fotógrafo
Fb Anggoro
Editor