KONVOI PENGAMANAN PILKADA GARUT

  • 24 November 2013 21:15
Sejumlah anggota polisi melakukan konvoi menyusuri sejumlah ruas jalan menjelang pengamanan rapat pleno penghitungan perolehan suara Pilkada Kabupaten Garut putaran kedua di kota Kabupaten Garut, Jawa Barat, Minggu (24/11). Sebanyak 2500 personel polisi diterjunkan untuk pengamanan rapat pleno penghitungan suara dan penetapan Bupati/Wakil Bupati Garut terpilih periode 2014-2019 oleh KPU Garut.FOTO ANTARA/Feri Purnama/ed/Spt/13
Photo associée
Standard
Informations sur les images
Taille de l'image
3888x2592
Taille du fichier
1.2 MB
Créé
24/11/2013 21:15 WIB
Photographe
Feri Purnama
Éditrice