KERAJINAN BATU FOSIL

  • 15 Maret 2016 19:25
Pekerja beraktivitas di pusat kerajinan batu fosil (petrified wood) di Tulungagung, Jawa Timur, Selasa (15/3). Kendati masih jarang, kerajinan batu fosil yang memiliki usia antara 25 juta hingga 30 juta tahun, mulai diminati perajin batu di daerah karena memiliki memiliki ekonomi tinggi dan berkualitas ekspor, dengan harga jual mulai dari Rp650 ribu hingga ratusan juta rupiah per unit bergantung ukuran dan tingkat kerumitan barang. ANTARA FOTO/Destyan Sujarwoko/aww/16.
Photo associée
Standard
Informations sur les images
Taille de l'image
3200x4800
Taille du fichier
1.22 MB
Créé
15/03/2016 19:25 WIB
Photographe
Destyan Sujarwoko
Éditrice