WARGA TERDAMPAK BANJIR MENGUNGSI

  • 21 Agustus 2021 21:50
WARGA TERDAMPAK BANJIR MENGUNGSI
Warga menyelamatkan barang dari banjir di Desa Wanoamonapa, Kecamatan Pondidaha, Konawe, Sulawesi Tenggara, Sabtu (21/8/2021). Pemerintah setempat meminta kepada warga terdampak banjir di Desa Wonuamonapa dan Desa Laloika yang bermukim disekitar tanggul Sungai Konaweha untuk mengungsi karena dikhawatirkan tanggul jebol akibat intensitas hujan yang terus meningkat. ANTARA FOTO/Jojon/rwa.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
5184x3456
Taille du fichier
4.06 MB
Créé
21/08/2021 21:50 WIB
Photographe
Jojon
Éditrice
Puspa Perwitasari