LARANGAN TRUK MELINTAS PADA ARUS MUDIK

  • 10 April 2023 17:50
LARANGAN TRUK MELINTAS PADA ARUS MUDIK
Truk melintas di jalur lingkar Utara (Jalingkut) Brebes, Jawa Tengah, Senin (10/4/2023). Kementerian Perhubungan melarang untuk truk dan kendaraan angkutan barang untuk melintas pada arus mudik Lebaran mulai 18 April hingga 21 April 2023 dan untuk arus balik pelarangan dimulai 24 April hingga 26 April 2023. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah/hp.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2620
Taille du fichier
813.4 KB
Créé
10/04/2023 17:50 WIB
Photographe
Oky Lukmansyah
Éditrice
Hermanus Prihatna