MENGENALKAN TRANSPORTASI TRADISIONAL BECAK

  • 19 Mei 2016 10:45
MENGENALKAN TRANSPORTASI TRADISIONAL BECAK
Sejumlah anak-anak TK Putra Bangsa Klaten menaiki becak mengelilingi Kota Klaten, Jawa Tengah, Kamis (19/5). Kegiatan belajar dan mengajar di luar kelas tersebut bertujuan untuk mengenalkan alat transportasi tradisional becak kepada anak-anak yang kini jarang sekali digunakannya. ANTARA FOTO/ Aloysius Jarot Nugroho/foc/16.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4288x2898
Taille du fichier
1.15 MB
Créé
19/05/2016 10:45 WIB
Photographe
Aloysius Jarot Nugroho
Éditrice