PESONA PANTAI PULAU DATOK

  • 13 Oktober 2016 21:15
PESONA PANTAI PULAU DATOK
Sejumlah wisatawan berjalan di Pantai Pulau Datok di Kecamatan Sukadana, Kabupaten Kayong Utara, Kalbar, Kamis (13/10). Pantai Pulau Datok yang merupakan perpaduan antara laut, bukit dan teluk tersebut, menjadi salah satu destinasi wisata unggulan Kabupaten Kayong Utara. ANTARA FOTO/Jessica Helena Wuysang/aww/16.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
3008x2002
Taille du fichier
1.14 MB
Créé
13/10/2016 21:15 WIB
Photographe
Jessica Helena Wuysang
Éditrice