KEUNTUNGAN PROGRAM KITE-IKM

  • 6 April 2017 21:10
KEUNTUNGAN PROGRAM KITE-IKM
Sejumlah pekerja memproduksi peralatan palu dan pompa rotari di Batur, Ceper, Klaten, Jawa Tengah, Kamis (6/4). Melalui program Kemudahan Impor Tujuan Ekspor-Industri Kecil Menengah (KITE-IKM), pemerintah memberi kemudahan pada pengusaha untuk menggunakan komoditas impor yang dibutuhkan sebagai bahan baku pembuatan produk-produk berorientasi ekspor, sehingga pelaku usaha berpeluang mendapatkan keuntungan yang lebih besar karena dapat memotong biaya produksi. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/foc/17.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4288x2848
Taille du fichier
956.4 KB
Créé
06/04/2017 21:10 WIB
Photographe
Aloysius Jarot Nugroho
Éditrice