PENINGKATAN EKSPOR FURNITUR NASIONAL

  • 10 Mei 2017 14:25
PENINGKATAN EKSPOR FURNITUR NASIONAL
Perajin membuat kerajinan lemari bergaya minimalis di salah satu rumah produksi di Dlingo, Bantul, DI Yogyakarta, Rabu (10/5). Kementerian Perindustrian menargetkan ekspor produk furnitur nasional meningkat dari 1,04 miliar dollar AS pada 2016 menjadi 2 miliar dollar AS pada 2017 melalui pembenahan masalah pembiayaan, regulasi, dan peningkatan kualitas produk serta SDM sektor tersebut. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/ama/17.
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2797
Taille du fichier
1.51 MB
Créé
10/05/2017 14:25 WIB
Photographe
Aditya Pradana Putra
Éditrice