JAGUNG MANIS

  • 30 September 2009 18:29
 JAGUNG MANIS
BANYUMAS, JATENG, 30/9 - JAGUNG MANIS. Dua orang petani mengemas jagung manis jenis sweet boy hasil panen di area perkebunan mereka di desa Tambaksogra, Sumbang, Banyumas, Jateng, Rabu (30/9). Usai Lebaran harga jagung manis yang biasa digunakan sebagai bahan sayuran, mengalami penurunan dari Rp. 2500.- menjadi Rp. 1000,- per Kilogramnya akibat menurunnya permintaan dan masa panen yang berbarengan. FOTO ANTARA/Idhad Zakaria/ss/pd/09.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
2048x1360
Taille du fichier
417.3 KB
Créé
30/09/2009 18:29 WIB
Photographe
Idhad Zakaria
Éditrice