WWF KOPENHAGEN

  • 8 Desember 2009 09:00
WWF KOPENHAGEN
KOPENHAGEN, 8/12 - AKSI WWF. Seorang aktivis WWF Internasional meminta kepada para peserta konferensi untuk memilih masuk melalui dua gerbang plastik yaitu untuk "Global Warming" dan "Vote Earth" sebagai bentuk dukungan bagaimana mengatasi dampak perubahan iklim pada KTT ke-15 Perubahan Iklim dari Konvensi Badan Dunia untuk Perubahan Iklim (COP UNFCCC), di Bella Center, Kopenhagen, Denmark, Senin (7/12). KTT Perubahan Iklim yang berlangsung pada 7 - 14 Desember diikuti oleh delegasi dari 192 negara sedunia untuk membahas mengenai penanganan dampak perubahan iklim di dunia. FOTO ANTARA/Nur R Fajar/hp/09
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
2048x1238
Taille du fichier
254.76 KB
Créé
08/12/2009 09:00 WIB
Photographe
Nur R Fajar
Éditrice