LATIHAN MANUVER ANGKASA YUDHA 2019

  • 19 Juli 2019 15:35
LATIHAN MANUVER ANGKASA YUDHA 2019
Penerbang mengoperasikan helikopter EC 725 Caracal (kiri dan kanan) dan helikopter NAS 332 Super Puma (tengah) saat mengikuti Latihan Manuver Lapangan Angkasa Yudha Tahun 2019 di Lanud Iswahjudi, Magetan, Jawa Timur, Jumat (19/7/2019). Latihan yang melibatkan 2.400 prajurit, 18 Skadron Udara dan 67 pesawat terdiri pesawat tempur, helikopter dan pesawat angkut dimaksudkan untuk menguji kemampuan TNI AU berlangsung selama lima hari, berakhir Jumat (19/7). ANTARA FOTO/Siswowidodo/foc.
Photo associée
Tags:
Informations sur les images
Taille de l'image
4000x2680
Taille du fichier
668.72 KB
Créé
19/07/2019 15:35 WIB
Photographe
Siswowidodo
Éditrice
Fanny Octavianus