PEMERIKSAAN GANGGUAN PENDENGARAN

  • 23 Agustus 2019 15:40 WIB
Dokter menguji kemampuan pendengaran pasien di Poli THT (Telinga Hidung dan Tenggorokan) RSUD dr Iskak, Tulungagung, Jawa Timur, Jumat (23/8/2019). Data WHO menyebutkan Indonesia menduduki negara nomor 4 tertinggi di dunia yang memiliki jumlah penderita gangguan pendengaran, setelah Srilanka (8,8 persen) Myanmar (8,4 persen) dan India (6,3 persen). ANTARA FOTO/Destyan Sujarwoko/ama.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2654
Ukuran Berkas
2.07 MB
Disiarkan
23/08/2019 15:40 WIB
Fotografer
Destyan Sujarwoko
Editor
Audy Mirza Alwi