UJI KADAR AIR SUNGAI CIWULAN

  • 28 Agustus 2019 19:50
Pegiat Republik Air Tasikmalaya menguji kadar pH (Power of Hydrogen) air sungai Ciwulan menggunakan alat metode Lakmus di Kampung Cibeuti, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Rabu (28/8/2019). Berdasarkan hasil pengujian air sungai Ciwulan mengandung kadar pH (Power of Hydrogen) yang basa > 8-9 akibat diduga tercemar oleh limbah industri sehingga mengganggu ekosistem sungai dan mengakibatkan air sungai menghitam serta bau tidak sedap. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi/foc.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2649
Ukuran Berkas
1.65 MB
Disiarkan
28/08/2019 19:50 WIB
Fotografer
Adeng Bustomi
Editor
Fanny Octavianus