KEBUTUHAN NASIONAL BIBIT BAWANG PUTIH
Seorang petani memanen bawang putih jenis tawangmangu baru dan lumbu ijo di demplot (demonstration plot) teknologi budidaya bawang putih di Desa Tuwel, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, Selasa (1/10/2019). Panen bawang putih yang bibitnya masih dalam tahap uji coba dan pengembangan tersebut untuk meningkatkan produktivitas dan kualitas dalam memenuhi kebutuhan nasional bibit bawang putih sebesar 60.000 ton dan menekan impor. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah/aww.
Foto Terkait