CAGAR BUDAYA CERUK TANGKABOBA
Jejeran tengkorak manusia yang telah dikeluarkan dari peti jenazah di kawasan Cagar Budaya Ceruk Tangkaboba di Sengele, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, Sabtu (2/11/2019). Ceruk yang berada sekitar 575 mdpl itu berisi puluhan peti berisi tengkorak-tengkorak jenazah para leluhur Suku Pamona atau suku asli masyarakat Poso. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/wsj.
Foto Terkait