TRADISI LEBARAN ADAT

  • 13 September 2010 17:00 WIB
TANJUNG, 13/9 - TRADISI LEBARAN ADAT. Sejumlah kyai masyarakat adat "Wetu Telu" (tumbuh, beranak dan bertelur) menuju masjid kuno Bayan untuk merayakan tradisi Lebaran adat di Dusun Karang Salah, Desa Bayan, Kecamatan Bayan, Lombok Utara, NTB, Senin (13/9). Lebaran adat adalah sebuah tradisi yang dilakukan oleh masyarakat adat "Wetu Telu" di Lombok setiap hari ke tiga setelah pelaksanaan Lebaran Idul Fitri dengan perayaan memberikan fitrah, melakukan sholat Id oleh 44 kyai adat serta bersilaturrahmi sesama masyarakat secara adat. FOTO ANTARA/Ahmad Subaidi/ss/Spt/10.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2092
Ukuran Berkas
1.25 MB
Disiarkan
13/09/2010 17:00 WIB
Fotografer
Ahmad Subaidi
Editor