PRODUKSI DAN PERMINTAAN TELUR ASIN MENURUN

  • 6 Mei 2020 13:55 WIB
Pekerja membersihkan telur asin di industri rumahan Desa Gandasuli, Brebes, Jawa Tengah, Rabu (6/5/2020). Menurut sejumlah pemilik pengolahan telur asin selama Ramadhan hingga diperkirakan Lebaran produksi dan permintaan telur asin yang dijual Rp3.000 hingga Rp3.500 menurun drastis hingga 90 persen akibat terdampak pandemi COVID-19 dan larangan mudik oleh pemerintah. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah/aww.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2661
Ukuran Berkas
913.26 KB
Disiarkan
06/05/2020 13:55 WIB
Fotografer
Oky Lukmansyah
Editor
Andika Wahyu