TRADISI MALAMANG

  • 19 Oktober 2010 11:55 WIB
PADANGPARIAMAN, 19/10 - TRADISI MALAMANG. Seorang warga membakar Lemang (malamang) di depan rumahnya dalam rangka 40 hari kematian sanak keluarga mereka di Kecamatan Nan Sabaris, Kabupaten Padangpariaman, Sumbar, Selasa (19/10). "Malamang" merupakan tradisi religius warga Padangpariaman dalam menyambut sejumlah peringatan, seperti kematian, pernikahan, puasa, dan lebaran, dengan membuat Lemang di dalam ruas-ruas bambu kemudian dibakar di atas bara kelapa. FOTO ANTARA/Iggoy el Fitra/Koz/pd/10.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
1362x2048
Ukuran Berkas
409.77 KB
Disiarkan
19/10/2010 11:55 WIB
Fotografer
Iggoy El Fitra
Editor