PENEMUAN SITUS PURBAKALA PRA SINGASARI
Anggota tim dari Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Trowulan memperlihatkan pecahan tembikar yang ditemukan di sekitar situs struktur batu bata kuno di Langlang, Singosari, Malang, Jawa Timur, Kamis (23/7/2020). Di sekitar situs tersebut juga ditemukan sejumlah artefak yakni batu lumpang dan pecahan tembikar kuno sehingga memperkuat dugaan bahwa struktur batu bata tersebut merupakan bangunan candi di era kerajaan pra Singasari di abad ke-9 Masehi. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/aww.
Foto Terkait