PENGAWASAN BEKAS APD PILKADA DI TPS
Petugas KPPS memeriksa suhu tubuh warga yang akan memberikan hak pilihnya di TPS 02, Desa Pananjung, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, Rabu (9/12/2020). Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) meminta jajarannya mengawasi pembuangan alat pelindung diri (APD) yang digunakan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) dalam pelaksanaan pemungutan suara di tengah pandemi COVID-19 yang digelar serentak di 298.939 TPS dan 270 daerah. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi/wsj.
Foto Terkait