MONUMEN KELELAWAR DI MUSEUM BEKASI
Sejumlah pengunjung mengamati Monumen Kelelawar di Museum Bekasi, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (24/3/2021). Menurut keterangan petugas museum, monumen tersebut dibangun untuk menggambarkan bahwa gedung di lantai dua tersebut pernah dihuni ribuan kelelawar yang menjadi ikon Gedung Juang 45 sebelum dijadikan museum. ANTARA FOTO/Suwandy/aww.
Foto Terkait