PEMBONGKARAN PASAR MARDIKA AMBON
Sejumlah pedagang mengangkut dagangan saat proses pembongkaran Pasar Mardika di Kota Ambon, Provinsi Maluku, Kamis (24/6/2021). Pemerintah Kota Ambon membongkar bangunan lama Pasar Mardika, yang merupakan pasar terbesar di Ibukota Provinsi Maluku itu, untuk merevitalisasi pasar dengan konsep modern dengan anggaran Rp160 miliar dan 1.400 kios sementara disiapkan guna menampung pedagang selama revitalisasi. ANTARA FOTO/FB Anggoro/rwa.
Foto Terkait