KASUS KEMATIAN GAJAH DI ACEH

  • 15 Agustus 2021 19:40 WIB
Pawang (Mahout) membawa gajah sumatra liar yang masih dalam perawatan akibat cedera kaki akibat terkena jeratan di PLG Saree, Aceh Besar, Aceh, Minggu (15/8/2021). Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan mengungkapkan dalam kurun waktu tujuh tahun (2015-2021) sebanyak 46 kasus kematian gajah sumatra terjadi di Aceh akibat perburuan, perambahan hutan, alih fungsi lahan dan penebangan liar. ANTARA FOTO/Irwansyah Putra/wsj.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
2 MB
Disiarkan
15/08/2021 19:40 WIB
Fotografer
Irwansyah Putra
Editor
Widodo S Jusuf