POTENSI PENGEMBANGAN USAHA SABUT KELAPA
Pekerja menyiapkan kendaraan untuk mengangkut sabut kelapa ke tempat pembakaran batu merah di Desa Beka, Sigi, Sulawesi Tengah, Selasa (14/9/2021). Sebagai salah satu daerah penghasil kelapa, pemerintah daerah setempat mendorong pelaku usaha untuk mengembangkan usaha sabut kelapa berorientasi ekspor karena bahan bakunya yang banyak tersedia sehingga dapat meningkatkan nilai tambah bagi para petani kelapa. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/aww.
Foto Terkait